Ketua Komisi X DPR-RI Janji Perjuangkan Kesejahteraan Guru PAUD di Purwakarta

Irwan
Kerua Komisi X DPR-RI Syaipul Huda dalam acara Workshop Pendidikan guru PAUD yang tergabung dalam HIMPAUDI, diPurwakarta, Selasa 25 Oktober 2022. Foto: Istimewa

PURWAKARTA, iNewsPurwakarta.id - Ketua Komisi X DPR-RI, Syaiful Huda berkomitmen memperjuangkan kesejahteraan guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat.

Memperjuangkan mereka melalui revisi Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional (UU Sisdiknas) agar PAUD menjadi lembaga pendidikan formal melalui parlemen sehingga ada pengakuan terhadap profesi guru PAUD.

Hal tersebut disampaikan Syaiful Huda dalam acara Workshop Pendidikan guru PAUD yang tergabung dalam HIMPAUDI, di sebuab hotel di Purwakarta, Selasa (25/10/2022).

"Kami di Komisi X DRI RI akan memperjuangkan kesejahteraan guru PAUD, Sesuai aspirasi dari Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini Indonesia (HIMPAUDI)," ujar dia.

Menurutnya, profesi guru di level PAUD relatif belum ada payung hukum dan regulasi yang mengakui terkait dengan keberadaan mereka.

Editor : Iwan Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network