Tertipu Brondong Ganteng, Wanita 50 Tahun Lapor Polisi

Erfan Erlin
Foto: cdn-image.hipwee.com

YOGYAKARTA, iNewsPurwakarta.id - Yati (50), tertipu berondong ganteng yang baru dikenalnya. Handphone seharga puluhan juta, sepeda motor Vespa dan uang tunai lebih dari 1 juta rupiah milik wanita paruh baya asal Kota Yogyakarta itu raib dibawa kabur si brondong.

Aksi penipuan ini terjadi, pada Kamis (3/11/2022). Awalnya, korban kenalan dengan pelaku melalui media sosial.

Setelah itu, Yati dan berondong ganteng itu janjian untuk bertemu di daerah Malioboro, pada hari Kamis (4/11/2022) sekira jam 10.00 WIB.

"Seperti biasa, perkenalan berlanjut pertemuan darat," ungkap Kapolsek Kretek, AKP Yoshepin Iswantari, Jumat (4/11/2022).

Di sana, keduanya berbincang-bincang hangat. Setelah itu, mereka pun memutuskan untuk pergi ke pantai Parangtritis di Kretek, Bantul.

Editor : Iwan Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network