Cegah Bencana, Bupati Purwakarta: Lokasi Longsor di Panyindangan Akan Dijadikan Hutan Konservasi
Rabu, 12 Maret 2025 | 16:01 WIB

Lebih lanjut, Om Zein mengungkapkan bahwa bekas lokasi longsor di Desa Panyindangan akan dijadikan hutan konservasi, dan akses jalan alternatif akan dibangun untuk masyarakat setempat.
"Jalan yang longsor akan kami ubah menjadi hutan dengan penanaman pohon-pohon, sementara masyarakat akan dipindahkan. Kami akan membuat akses jalan lain. Jalan yang longsor itu lebih baik dijadikan hutan karena tidak akan aman jika digunakan kembali," tutup Om Zein. ***
Editor : Iwan Setiawan