Bahasa Sunda sebagai Jatidiri Orang Sunda Harus di Galakan di Masyarakat

Irwan
Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika, saat membuka acara sawala atikan dina mekarkeun kurikulum bahasa sunda di Bale Yudisthira, Pemkab Purwakarta. Foto: Dok Diskominfo Purwakarta

PURWAKARTA, iNewsPurwakarta.id - Bahasa Sunda sebagai bahasa ibu harus di galakan di tengah-tengah masyarakat, terutama bagi anak sekolah. Hal ini, agar tidak lupa terhadap jatidirinya sebagai orang sunda.

Demikian disampaikan Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika pada acara Sawala Atikan Dina Jejer: Mekarken Kurikulum Pangajaran Muatan Lokal Bahasa Sunda Kabupaten Purwakarta, di Bale Yudhistira, beberapa hari lalu.

Salah satunya, lanjut Anne, dengan terus mengaplikasikan menggunakan bahasa sunda dalam kegiatan aktivitas sehari-hari.

Anne pun mengatakan, perkembangan Kurikulum Bahasa Sunda harus disesuaikan dengan kondisi perkembangan zaman serta kebutuhan.

"Penerapan kurikulum di sekolah harus mempunyai target di semua jenjang pendidikan dan disesuaikan dengan standar kompetensi yang ditetapkan," ujarnya.

Editor : Iwan Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network