Ivan Kuntara: Semangat Persepakbolaan Purwakarta Kembali Hidup

Tatang Budimansyah
Ivan Kuntara menggelar nobar Persib Bandung versus Madura United di Lapang Sahate, Purwakarta. foto: iNewsPurwakarta.id/tatang budimansyah

Ikhwal acara nobar yang diinisiasinya, Ivan mengatakan bahwa ini merupakan bentuk komitmennya dalam memberi ruang ekspresi dan membina potensi anak muda Purwakarta.

Dia menambahkan, banyak anak muda Purwakarta yang memiliki potensi di bidang masing-masing, termasuk olah raga. 
“Untuk itu saya merasa terpanggil untuk ikut dalam upaya penggalian potensi tersebut. Saya akan selalu bersama mereka,” imbuhnya.***


 



Editor : Iwan Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network