AMKI Jabar Perkuat Soliditas Lewat Konsolidasi Hangat Bersama Dewan Penasihat

irwan
Pengurus AMKI Jawa Barat konsolidasi bersama Dewan Penasihat di Bandung. Foto: Ist

“Konsolidasi seperti ini penting untuk menjaga semangat kebersamaan dan memastikan setiap program organisasi berjalan sesuai visi awal AMKI,” ungkapnya.

Melalui pertemuan tersebut, AMKI Jabar menegaskan komitmennya untuk terus memperkuat soliditas internal, memperluas jaringan media konvergensi di daerah, serta berkontribusi aktif dalam membangun ekosistem informasi yang sehat, profesional, dan berimbang di Jawa Barat. ***



Editor : Iwan Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network