get app
inews
Aa Text
Read Next : Tanamkan Disiplin Lalulintas Sejak Dini, Polwan Purwakarta Gelar Police Goes To School

Cegah Bullying, Polisi di Purwakarta Lakukan Sosialisasi di Sekolah SD

Jum'at, 21 Juli 2023 | 17:49 WIB
header img
Cegah bullying, personel Unit PPA Satreskrim Polres Purwakarta lakukan sosialisasi di SD Plus Al-Muhajirin Purwakarta. Foto: Istimewa

Menurutnya, pencegahan kekerasan terhadap anak didik di lingkungan sekolah perlu dilakukan terutama pada saat MPLS, baik oleh pembina atau senior siswa maupun instruktur lainnya.

"Jangan sampai terjadi seperti ditempat lain, ada siswa semasa MPLS sampai mengalami pingsan atau mengalami kekerasan yang berdampak fatal," jelasnya.

Teguh menambahkan, untuk melindungi para pelajar dari hal-hal yang tidak baik yaitu dengan memberikan mereka pemahaman, penyuluhan dan pengetahuan yang memadai untuk mencegah penyimpangan di kalangan pelajar.

“Dengan pengetahuan dan wawasan yang baik, harapan kami para pelajar yang merupakan generasi emas bangsa ini dapat menghindari pelanggaran-pelanggaran dan penyimpangan,” tegasnya. (*)

 

Editor : Iwan Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut