Pemilu 2024, Polres Purwakarta Kerahkan 363 Personel untuk Amankan TPS

irwan
Kapolres Purwakarta, AKBP Edwar Zulkarnain didampingi Wakapolres, Kompol Ricky Ardipratama. Foto: Istimewa

"Kami juga memastikan pengamanan terhadap pendistribusian logistik Pemilu 2024 akan tetap menjadi prioritas kepolisian di Purwakarta, guna menyukseskan jalannya pesta demokrasi di Purwakarta,” kata dia.

Kapolres juga berharap kerjasama semua pihak agar distribusi logistik Pemilu dapat berjalan lancar, tanpa ada kendala apa pun.

"Pengamanan Pemilu ini juga melibatkan Perlindungan Masyarakat (Linmas) yang telah ditunjuk dan yang paling diharapkan adalah peran aktif masyarakat secara luas untuk turut serta menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif selama tahap Pemilu 2024 ini. Mari sama-sama kita mengawasi mudah-mudahan pemilu ini dapat berlangsung aman, jujur dan adil," ucap AKBP Edwar Zulkarnain. ***

 

Editor : Iwan Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network