Anggota Satres Narkoba Polres Purwakarta Dites Urine Mendadak, Ini Hasilnya

Irwan
Satresnarkoba Polres Purwakarta saat di tes urine mendadak di Mapolres Purwakarta. Foto: Ist

Selain itu, sambungnya, tujuan kegiatan ini tidak lain untuk mengantisipasi keterlibatan personel Satuan Reserse Narkoba Polres Purwakarta dalam penyalahgunaan narkoba, sekaligus menjamin profesionalitas kinerja kepolisian.

"Bukan hanya bertugas memberantas peredaran narkotika tapi mereka juga harus bersih dari bahaya narkoba," ujar Ricky. 

Tak hanya itu, kegiatan tes urine ini guna mengantisipasi keterlibatan personel Satnarkoba dalam penyalahgunaan narkoba.

"Hasil tes urine di Satnarkoba ini seluruhnya negatif," katanya.

Ricky juga menegaskan pihaknya akan terus melakukan kegiatan semacam ini dengan sifatnya mendadak.

"Sebagaimana arahan Bapak Kapolres, Kami tak akan memberikan toleransi terhadap anggota yang kedapatan positif menggunakan narkoba. Hukum harus ditegakkan kepada siapa pun, termasuk kepada aparat yang melanggar. Akan ada tindakan tegas,” tegasnya. 

Editor : Iwan Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network