Muskercab PCNU Disambut Forkopimda, Siap Bangun NU yang Maju dan Maslahat untuk Purwakarta

irwan
PC NU Kabupaten Purwakarta, akan menggelar Muskercab di Pondok Pesantren Assalafiyah Cipulus, Wanayasa. (Foto: Ist)

"Ini adalah forum tertinggi di tingkat cabang. Kami berharap bisa membangkitkan semangat bersama untuk terus memajukan NU dan masyarakat Purwakarta," tambahnya.

Ketua Panitia Muskercab, KH. Ramlan Maulana, menjelaskan bahwa tema yang diusung tahun ini adalah: “Membangun NU yang Modern, Maju dan Maslahat untuk Purwakarta Istimewa.” Tema ini diambil sebagai jawaban atas tantangan era digital yang semakin kompleks.

"NU harus mampu berakselerasi dengan dinamika zaman. Jika tidak, kita bisa kehilangan peran sosial dan agama yang selama ini menjadi kekuatan NU," tutur mantan Ketua KPU Purwakarta itu.

Ia menegaskan pentingnya inovasi berkelanjutan agar NU tetap menjadi pelaku utama dalam perubahan sosial, bukan hanya menjadi penonton.

"Kita ingin NU terus konsisten memberi manfaat lewat inovasi. Prinsipnya, dari yang baik menuju yang lebih baik lagi secara terus-menerus," ujarnya.

Editor : Iwan Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network